Mengubah bootable CD ke bootable DVD

Posted by Unknown | 01:25 Categories:

Ada kalanya ketika mendownload file iso CD dari internet kapasistasnya melebihi kapasistas CD pada umumnya yaitu 650 MB, sedangkan file yang di download misalnya 710 MB dalam format CD. Lebih repot lagi jika Iso tersebut adalah Bootable (bisa dibooting) jika langsung di burning, software burner akan memberikan pesan error bahwa file melebihi kapasistas. Ada beberapa cara salah satunya adalah mengkonfert format CD ke DVD, caranya dengan menggunakan software DVD Decryper.

Download DVD Decrypter (freeware), jalankan dalam iso mode (gambar)
Load Iso, Pilih destinasi  Burner. Lalu klik icon bergambar Harddis dan DVD pilih speed setting  (lebih lambat makin baik kualitasnya), proses akan berjalan otomatis hingga finis.
 

0 komentar:

Selamat Datang Di Blog Saya ( Rhagil Chunxkrinx )
  • RSS
  • Delicious
  • Digg
  • Facebook
  • Twitter
  • Linkedin
  • Youtube